Momentum Indah Penuh Berkah
November 06, 2012
Tsunami tak hanya menyisakan alam seisi yang porak poranda. Namun juga menjadikan anak-anak berubah status. Menjadi yatim, piatu, atau malah keduanya [yatim piatu] secara sekaligus, serentak pula. Itulah kisah nyata yang terjadi di bumi Aceh akibat terjangan gelombang tsunami, 26 Desember 2004. Kira-kira...
This is NOT YOU!
November 02, 2012
pict grabbed from here Kutahu luka itu begitu parah. Relung hati itu begitu teriris! Bagaimana mungkin kamu bisa berbuat segila ini pada mereka? Lupakah kamu? Airsusunya yang telah memberi kekebalan tubuh bagimu… kasih sayangnya yang telah membesarkanmu. Lupakah kamu? Jerih payahnya yang telah...
Samsat sekarang Keren!
November 01, 2012
Mencintai berarti rela mengurus sendiri. Dan melakukannya juga bukan karena terpaksa melainkan karena dorongan hati. Cieeeeh..... awal kalimatnya naga-naganya mau mengarah kemana ini yaaaa? hihi... Yes, sudah dua tahun ini [sejak memiliki Gliv], aku rela-relain mengurus segala hal yang berurusan dengan kebutuhannya by...
Fly Back 2 Bandung
October 31, 2012
Bukan hal gampang bagiku untuk bangun di pagi buta. Rasanya masih ngantuuuuk banget. Tapi siapa juga yang rela jika harus ketinggalan pesawat dan tiket seharga 1 jutaan hangus tanpa debu? (Hangus dengan debu juga ga rela sih.. Hihi). Ga mau ah... Apalagi tiketnya...
Dilamar di Bioskop
October 28, 2012
Pernahkah sobat (yang cewek nih) membayangkan dilamar oleh kekasih dengan cara menakjubkan dan sama sekali tak terbayangkan sebelumnya? Contohnya seperti apa Al? Hm.... contohnya seperti ini nih sobs. Sobat diajak nonton sebuah film baru, di cinema atau bioskop ternama. Tapi pada hari H...
Menangislah tapi jangan kelamaan
October 28, 2012
Renungan ini aku persembahkan bagi seorang sahabat baik yang pagi ini baru saja menumpahkan air mata. Tiada larangan untuk menangis, karena dengannya, hatimu akan terasa lega. Menangislah sobat, tapi... Jangan terlalu lama, karena hidup masih harus berlanjut. Hari-harimu mendatang masih menanti untuk diisi,...
Mudik Ah
October 25, 2012
Idul Adha aka Hari Raya Haji ato lebaran Haji bernilai 'sesuatu' banget bagi kami orang Aceh. Lebaran yang satu ini dirayakan bahkan lebih rame dibandingkan dengan lebaran Idul Fithri lho! Sebenarnya ingin menulis tentang fenomena ini lebih dalam sih sobs, tapi ga enak...
Apa Kabar? Masih Hidup?
October 24, 2012
Eits.....Jangan tersingung dulu apalagi berprasangka buruk padaku lho sobs! Karena Alaika itu kan baik hati dan tidak sombong. Hihi.. Judul di atas tidak bisa dipisahkan dari pengalamanku suatu hari, saat bepergian/traveling ke Calang/Aceh Jaya, yang di tempuh via udara karena kantorku kala itu...
Cara posting di Blogspot via Email/BB
October 22, 2012
Beberapa teman sering penasaran melihat aku kok sering posting via BB setiap melihat catatan kaki yang tertulis di akhir postingan adalah seperti ini...'Powered by Alaika's OnyxBerry'Sebenarnya itu bukanlah hal yang sulit apalagi mustahil sih sobs, dan aku yakin banyak dari sobats telah melakukannya....
Yuk Main ke Bawomataluo - Hompa Batu [part II]
October 22, 2012
Postingan lanjutan ini sebenarnya ingin ditayangkan [jiaaah... ditayangkan, kayak acara TV aja] on Saturday morning lah. Hitung-hitung rehat sambil senam jemari. Eh sebuah kejutan manis yang aku publish di sini [baca: kedatangan si penculik, lagi], mau tak mau akhirnya menyita keseluruhan week end...
Yuk Main ke Bawomataluo [part 1]
October 19, 2012
Masih ingin melanjutkan postingan yang ini nih sobs... tentang pulau indah bernama Nias. Gak tau deh, kok rasanya Nias itu begitu mengesankan ya? Padahal dulunya, waktu masih menetap di Medan, aku tuh kok sering takut dengan orang yang berasal dari suku ini lho!...
Harapanku Untuk PLN
October 18, 2012
Buru-buru turun dari angkot dan berharap bisa segera sampai di kantor. Ada beberapa email yang harus segera dikirim ke tujuan dan semuanya menduduki peringkat urgent. Pemandangan tak biasa terlihat di depan kantorku, khususnya di teras yang berbentuk joglo yang memang nyaman untuk bersantai....
Author

I am a chemical engineer who is in love in humanity work, content creation, and women empowerment.
Speaker
I love to talk/share about Digital Literacy, Social Media Management, Content Creation, Personal Branding, Mindset Transformation
1st Winner
Podcast Winner
Pemenang Pilihan Dewan Juri - Podcast Hari Kemerdekaan RI ke 75 by KOMINFO
Winner
Juara Berbagai Blogging Competition
Featured Post
Yuk telusuri Selat Bosphorus yuk!
Yuk telusuri Selat Bosphorus yuk! Sesaat sebelum naik ke kapal verry Ki-ka: Adik ipar, Aku dan Ayah. Hai.... hai.... hai! In...

POPULAR POSTS
Categories
- about me 1
- accessconsciousness 1
- advertorial 10
- Anak Lanang 1
- awards 20
- bali 1
- banner 1
- bars 1
- Beauty Corner 29
- belarus 5
- bisnis 1
- Blog Review 2
- blogger perempuan 1
- blogging tips 9
- Budaya 1
- Catatan 12
- catatan spesial 19
- catatan. 53
- catatan. task 20
- cryptocurrency 1
- culinary 5
- curahan hati 6
- daftar isi blog 1
- dailycolor 1
- DF Clinic 12
- disclosure 1
- edisi duo 5
- email post 10
- embun pagi 1
- episode kehidupan 1
- event 4
- fashion 3
- financial 1
- giveaway 48
- Gratitude 1
- health info 9
- Healthy-Life 16
- info 23
- innerbeauty 9
- iran 4
- joke 4
- kenangan masa kecil 3
- kenangan terindah 12
- keseharianku 2
- kisah 14
- kisah jenaka 7
- knowledge 2
- kompetisi blog 1
- komunitas 2
- KopDar 8
- Korea 1
- kuliner 7
- Lawan TB 2
- lesson learnt 7
- life 2
- lifestyle 4
- lineation 32
- lingkungan 1
- Literasi Digital 2
- motivation 9
- museum tsunami aceh 1
- New Year 2
- order 1
- oriflameku 2
- parenting 4
- perempuan tangguh 4
- perjalanan tiga negara 1
- personal 3
- petualangan gaib 6
- photography 1
- picture 5
- podcast 1
- Profile 12
- puisi 5
- reflection 3
- renungan 25
- reportase 23
- resensi 2
- review 42
- review aplikasi 1
- rupa 1
- Sahabat JKN 2
- sakit 1
- sea of life 17
- sejarah 5
- Sekedar 1
- sekedar coretan 76
- sekedar info 23
- self-love 1
- selingan semusim 9
- seri BRR 4
- snack asyik 1
- Srikandi Blogger 2
- Srikandi Blogger 2013 7
- Srikandi Blogger 2014 4
- SWAM 1
- task 43
- teknologi 1
- tentang Intan 34
- Test 1
- testimoni 9
- Tips 57
- tradisi 1
- tragedy 1
- traveling 59
- true story 7
- tsunami 9
- turkey 9
- tutorial 7
- visa 1
- wisata tsunami 2
Followers
Blog Archive
- December (1)
- October (1)
- March (1)
- August (2)
- May (1)
- April (2)
- March (6)
- February (3)
- January (1)
- December (1)
- November (5)
- October (4)
- September (3)
- August (5)
- July (3)
- April (1)
- January (1)
- December (2)
- November (1)
- October (1)
- September (1)
- June (1)
- February (1)
- December (1)
- September (2)
- August (2)
- July (1)
- June (1)
- March (1)
- February (1)
- December (5)
- September (2)
- August (3)
- July (1)
- May (3)
- April (2)
- March (1)
- February (1)
- January (7)
- December (1)
- November (5)
- September (3)
- August (1)
- July (4)
- June (1)
- May (1)
- April (3)
- March (6)
- February (5)
- January (7)
- December (8)
- November (4)
- October (12)
- September (4)
- August (3)
- July (2)
- June (5)
- May (5)
- April (1)
- March (5)
- February (4)
- January (6)
- December (5)
- November (4)
- October (8)
- September (5)
- August (6)
- July (3)
- June (7)
- May (6)
- April (7)
- March (4)
- February (4)
- January (17)
- December (10)
- November (10)
- October (3)
- September (2)
- August (5)
- July (7)
- June (2)
- May (8)
- April (8)
- March (8)
- February (7)
- January (9)
- December (10)
- November (7)
- October (11)
- September (13)
- August (5)
- July (9)
- June (4)
- May (1)
- April (12)
- March (25)
- February (28)
- January (31)
- December (8)
- November (3)
- October (1)
- September (12)
- August (10)
- July (5)
- June (13)
- May (12)
- April (19)
- March (15)
- February (16)
- January (9)
- December (14)
- November (16)
- October (23)
- September (19)
- August (14)
- July (22)
- June (18)
- May (18)
- April (19)
- March (21)
- February (27)
- January (17)
- December (23)
- November (20)
- October (16)
- September (5)
- August (2)
- March (1)
- December (2)
- April (1)
- March (1)
- February (6)
- January (1)
- December (1)
- November (4)
- September (4)
- August (1)
- July (8)
- June (16)